Pages

Tuesday, 10 January 2012

Review Steelseries QCK Mass


Steelseries QCK Mass series


Soft surface

  • Height: 6 mm (0.2 in)
  • Width: 320 mm (12.6 in)
  • Length: 285 mm (11.2 in)
Steelseries adalah sebuah pabrikan yang mengeluarkan gaming equipment dengan sangat serius untuk urusan kompetisi. Jangan heran kalau bentuk produk-produknya selalu terlihat biasa saja. Jangan biarkan penampilan menipu, seluruh produk steelseries benar-benar diriset dan diciptakan untuk kebutuhan profesional gaming. Built to win.


 QCK Mass seri mousepad dari QCK series ini adalah tipe soft surface dengan landasan rubber setebal 6mm menjamin kenyamanan dan keempukan produk ini.

Landasan berbahan karet ini sama lengketnya dengan milik Razer Goliathus. Jamin tidak kemana-mana menempel dimeja pada waktu sesi gaming.

Teksturnya halus sedikit lebih kasar dibandingkan Goliathus. Performa dari QCK mass sangat baik mampu mengakomodasi mouse-mouse yang ada dipasaran. Satu-satunya nilai minus pada review laopan lab adalah menurunnya performa steelseries sensei pada lift distancenya dan akurasinya ketika berjalan di QCK mass ini. Juga glidingnya tergolong agak seret, jelas ditujukan untuk mengakomodasi semua tipe jenis permainan. Untuk mouse optical dan laser lainnya tidak ada masalah.

Sizenya yang besar harap mengukur meja anda dulu sebelum membeli, jangan sampai ketika membeli ternyata tempat dimeja habis dan tidak cukup. Jelas akan mengganggu performa jika sampai melipatnya.

Mousepad seharga Rp.175.000,- ini layak untuk dimiliki apabila anda penggemar steelseries dan menyukai ketebalan 6mm nya atau bentuknya.

Semoga review kami bisa membantu anda yang hendak membeli. Terima Kasih

Sumber : Gadget Mall Center




No comments:

Post a Comment

Source