Thursday, 27 February 2014
BlackBerry Jakarta Tersedia Di Indonesia Mulai April 2014
Pabrikan telepon pintar yang bermarkas di Kanada yaitu BlackBerry baru saja merilis atau mengumumkan produk terbarunya yang akan mulai dipasarkan pada bulan April 2014. Perangkat smartphone terbaru tersebut adalah BlacBerry Z3 atau BlackBerry Jakarta. BlackBerry Jakarta ini merupakan produk pertama hasil kerjasama dengan Foxconn. BlackBerry Jakarta hadir dengan fitur full screen alias touch
Tuesday, 25 February 2014
Lenovo S860, Smartphone Dengan Daya Tahan Baterai Hingga 40 Hari
Bagi para pengguna smartphone pasti sudah mengetahui bahwa salah satu kelemahan atau kekurangan ponsel pintarnya terletak pada daya tahan atau kekuatan baterai yang tidak dapat bertahan lama alias boros. Daya tahan baterai yang boros tersebut membuat beberapa vendor smartphone menambahkan kekuatan dan kapasitas baterainya. Seperti yang dilakukan oleh salah satu pabrikan smartphone bermerek
Monday, 24 February 2014
Acer Liquid Z5, Smartphone Dual Sim, Dual Core dan Dual 3G
Smartphone makin semarak kehadirannya di Indonesia. Salah satunya dengan telah diluncurkannya produk ponsel pintar dari pabrikan Acer yang dilabeli Liquid Z5. ACER Liquid Z5 memiliki ukuran layar seluas 5 inci beresolusi 854x480 pixel. Smartphone ini berdimensi 145.5 x 73.5 x 8.8 mm dan berat sekitar 150 gram. Dengan ukuran layar tersebut, membuatnya terlihat lebih bongsor. Pada aspek dapur
Friday, 21 February 2014
TiPhone A508 Ponsel Android Jelly Bean Harga 600 Ribuan
Masyarakat kini semakin dimanjakan oleh teknologi. Salah satunya adalah perangkat telekomunikasi ponsel pintar (smartphone) yang dijual dengan harga yang terjangkau. Dengan semakin terjangkaunya harga smartphone berbasis sistem operasi Android maka masyarakat kini semakin dekat dalam mengakses informasi. Salah satu pabrikan smartphone merek TiPhone baru saja meluncurkan perangkat ponsel
Tuesday, 18 February 2014
Smartphone Terbaru, BlackBerry Z3
Smartphone Terbaru, BlackBerry Z3
Yuahhh.... Beberapa waktu yang lalu pabrikan yang satu ini gosipkan sedang di ujung tanduk, banyak yang memberitakan jika BlackBerry mulai goyah karena kalah bersaing dengan Android, namun itu semua ditepis pihak bersangkutan dengan meluncurkan smartphone terbaru mereka yang bernama BlackBerry Z3. Smartphone terbaru besutan vendor asal Kanada ini telah
Smartphone HTC Desire 300 Telah Tersedia di Indonesia
Jika anda selama ini menilai bahwa produsen smartphone merk HTC menjual produknya dengan harga premium, penilaian anda belum tentu benar. Saat ini HTC mulai menyasar segmen pasar low-end atau kelas menengah kebawah yang memiliki potensi yang cukup besar untu digarap. Salah satu produk HTC yang dijual dengan harga murah yaitu Desire 300. Smartphone yang dijual melalui paket bundling Telkomsel
Friday, 7 February 2014
Vandroid S5H Phablet Android Quad Core Rp. 1,5 Juta
Pabrikan telepon pintar, Advan, baru saja meluncurkan produk barunya Vandroid S5H. Produk baru yang termasuk dalam kategori phablet ini berjalan dengan sistem operasi Android Jelly Bean 4.2 dan memiliki fungsi Dual Simcard. Vandroid S5H ini sekilas tampak hampir mirip dengan Samsung Galaxy S4.Phablet yang dijual melalui sistem online melalui Lazada Indonesia ini memiliki ukuran layar 5 inch
Wednesday, 5 February 2014
Samsung Galaxy Note 3 Lite Hadir Di Indonesia, Ini Banderol Harganya
Bagi anda penggemar smartphone merek Samsung Galaxy dan selama ini menantikan kehadiran Galaxy Note 3 Neo, kini produk phablet tersebut mulai dipasarkan di Indonesia. Sebelumnya, perangkat ponsel pintar ini lebih dulu dipasarkan di Jerman. Phablet Samsung Galaxy Note 3 Neo merupakan versi murah dari Galaxy Note 3. Ponsel pintar yang mulai masuk Indonesia ini dilabeli dengan nama Samsung Galaxy
Tuesday, 4 February 2014
Lenovo A706 Smartphone Android Harga 1,9 Jutaan
Produsen smartphone asal China, Lenovo, telah meluncurkan produk untuk pasaran Hi-end yang diberi nama Lenovo A706. Pabrikan negeri Tirai Bambu ini merancang A706 sebagai ponsel pintar multimedia dengan harga jual yang terjangkau. Lenovo A706 membenamkan perangkatnya degan prosesor quad core Cortex-A5 dan GPU Adreno 203, dengan spesikasi tersebut diatas smartphone ini mampu menjalankan
Sunday, 2 February 2014
Aplikasi BBM Tersedia Untuk Android 2.3 Gingerbread
Kabar gembira untuk anda pengguna smartphone bersistem operasi Android 2.3 Gingerbread. Berita baik ini datang dari BlackBerry, sebagaimana diberitakan di blog resminya bahwa produsen ponsel pintar ini mengabarkan mulai bulan Februari 2014 aplikasi BBM (BlackBerry Messenger) akan tersedia untuk smartphone Android 2.3 Gingerbread (v2.3.3 +). Aplikasi ini dirancang selama beberapa bulan terakhir
Subscribe to:
Posts (Atom)
Source