Pages

Monday, 30 July 2012

List USB Modem yang Compatible Dengan Router TP-LINK TL-MR3040

Berikut adalah List USB modem yang kompatibel dengan router TP-LINK TL-MR3040 yang telah saya review sebelummnya. List modem dibawah hanya USB modem yang dijual dipasaran Indonesia. Jika mempunyai modem import, silahkan dicek disini. Silahkan menggunakan CTRL+F agar pencarian lebih cepat. Untuk cara setting router TP-LINK TL-MR3040 bisa dilihat disini.

UPDATE: List compability terbaru router TP-LINK TL-MR3040 silahkan lihat disini.



ISPModel No.Brand
AhaCE210HAIER
AhaOlive VME110HAIER
AhaEC1260-2HUAWEI
AhaEC156HUAWEI
AhaEC167HUAWEI
Indosat M2E1550HUAWEI
Indosat M2E220HUAWEI
Indosat M2MF620ZTE
Indosat M2MF622ZTE
Indosat M2MF626ZTE
MobiPX500PANTECH
SMARTCE100HAIER
SMARTCE682HAIER
SMARTCE81BHAIER
SMARTEC1261-2HUAWEI
SMARTEC306-2HUAWEI
SMARTAC2726ZTE
SMARTAC2726iZTE
SMARTAC2791ZTE
SMARTAC682ZTE
XLWM220HAIER
XLE220HUAWEI
SMARTFRENSU7000USPEED UP
TELKOMSEL FLASHSU8600USPEED UP
TLEKOM FLEXISU7300USPEED UP
Not ISP SpecificXSStick W124G SYSTEM
Not ISP SpecificV430AAIRIS
Not ISP SpecificX060SALCATEL
Not ISP SpecificX070SALCATEL
Not ISP SpecificX080SALCATEL
Not ISP SpecificADU-555CAnyDATA
Not ISP SpecificMV-140BAxesstel
Not ISP SpecificMV140Axesstel
Not ISP SpecificBANDLUXE C321BandRich
Not ISP SpecificC270BandRich
Not ISP Specific6000BASECOM
Not ISP SpecificH01Blue Cube
Not ISP SpecificBL-EV08CBlue-Link
Not ISP SpecificBL-EV31KBlue-Link
Not ISP SpecificBL-HD72ABlue-Link
Not ISP SpecificWM78BM
Not ISP SpecificFlyingAngel HSUPACentennial
Not ISP SpecificU1CSL
Not ISP SpecificU1-TFCSL
Not ISP SpecificDWM-151DLINK
Not ISP SpecificDWM-152DLINK
Not ISP SpecificDWM-156DLINK
Not ISP SpecificDWM-162DLINK
Not ISP SpecificDWM-162RDLINK
Not ISP SpecificDWM-652DLINK
Not ISP SpecificWM78E-touch
Not ISP SpecificGI0452GlbeTrtter
Not ISP SpecificCE210HAIER
Not ISP SpecificHsdc-03HSDC
Not ISP SpecificE122HUAWEI
Not ISP SpecificE1262HUAWEI
Not ISP SpecificE153HUAWEI
Not ISP SpecificE1552HUAWEI
Not ISP SpecificE156HUAWEI
Not ISP SpecificE156BHUAWEI
Not ISP SpecificE156CHUAWEI
Not ISP SpecificE156GHUAWEI
Not ISP SpecificE160HUAWEI
Not ISP SpecificE160EHUAWEI
Not ISP SpecificE160GHUAWEI
Not ISP SpecificE169HUAWEI
Not ISP SpecificE1692HUAWEI
Not ISP SpecificE169GHUAWEI
Not ISP SpecificE173HUAWEI
Not ISP SpecificE1750HUAWEI
Not ISP SpecificE1752HUAWEI
Not ISP SpecificE1756HUAWEI
Not ISP SpecificE176HUAWEI
Not ISP SpecificE1762HUAWEI
Not ISP SpecificE1782HUAWEI
Not ISP SpecificE180HUAWEI
Not ISP SpecificE1800HUAWEI
Not ISP SpecificE1820HUAWEI
Not ISP SpecificE182EHUAWEI
Not ISP SpecificE220HUAWEI
Not ISP SpecificE226HUAWEI
Not ISP SpecificE230HUAWEI
Not ISP SpecificE270HUAWEI
Not ISP SpecificE272HUAWEI
Not ISP SpecificE870HUAWEI
Not ISP SpecificEC122HUAWEI
Not ISP SpecificEC1260HUAWEI
Not ISP SpecificEC1261HUAWEI
Not ISP SpecificEC169HUAWEI
Not ISP SpecificK3520HUAWEI
Not ISP SpecificK3565HUAWEI
Not ISP SpecificK3715HUAWEI
Not ISP SpecificK3765HUAWEI
Not ISP SpecificK4505HUAWEI
Not ISP SpecificMBD-100HUMWALKER
Not ISP SpecificFW2012TMYWAVE
Not ISP SpecificCS-10NOKIA
Not ISP SpecificCS-12NOKIA
Not ISP SpecificCS-15NOKIA
Not ISP SpecificCS-17NOKIA
Not ISP SpecificU760NOVATEL
Not ISP SpecificOlicard 145Olivetti
Not ISP SpecificMSA501HSONDA
Not ISP SpecificMT833UPONDA
Not ISP SpecificMW100HSONDA
Not ISP SpecificMW833UPONDA
Not ISP SpecificIcon 225OPTION
Not ISP SpecificiCON 505MOPTION
Not ISP SpecificiCon 401OPTION
Not ISP SpecificMC998DOvatin
Not ISP SpecificPX500PANTECH
Not ISP SpecificPHS100Prolink
Not ISP SpecificH21QISDA
Not ISP SpecificSGH-H128SAMSUNG
Not ISP Specific308Sierra Wireless
Not ISP Specific598USierra Wireless
Not ISP SpecificAC306Sierra Wireless
Not ISP SpecificAirCard 881USierra Wireless
Not ISP SpecificCompass 885USierra Wireless
Not ISP SpecificCompass 889Sierra Wireless
Not ISP SpecificU600Sprint
Not ISP SpecificEVERYWEB HSUPATELSEY
Not ISP SpecificUltimateTelstra/Bigpond
Not ISP SpecificUSB STICK 120T-MOBILE
Not ISP SpecificMC760Virgin
Not ISP SpecificK3520Vodafone
Not ISP SpecificK3565Vodafone
Not ISP SpecificK3565-ZVodafone
Not ISP SpecificK3765Vodafone
Not ISP SpecificK3765-ZVodafone
Not ISP SpecificK4505Vodafone
Not ISP SpecificW118GWELLCOMME
Not ISP SpecificAC2726ZTE
Not ISP SpecificAC2726iZTE
Not ISP SpecificAC2736ZTE
Not ISP SpecificAC2746ZTE
Not ISP SpecificAC2766ZTE
Not ISP SpecificAC581ZTE
Not ISP SpecificAC8700ZTE
Not ISP SpecificK3565-ZZTE
Not ISP SpecificK3570-ZZTE
Not ISP SpecificK3805-ZZTE
Not ISP SpecificK4505-ZZTE
Not ISP SpecificMF100ZTE
Not ISP SpecificMF102ZTE
Not ISP SpecificMF110ZTE
Not ISP SpecificMF112ZTE
Not ISP SpecificMF160ZTE
Not ISP SpecificMF161ZTE
Not ISP SpecificMF190ZTE
Not ISP SpecificMF622ZTE
Not ISP SpecificMF626ZTE
Not ISP SpecificMF627ZTE
Not ISP SpecificMF636ZTE
Not ISP SpecificMF637ZTE
Not ISP SpecificMF637UZTE
Not ISP SpecificMF645ZTE
Not ISP SpecificMF668ZTE
Not ISP SpecificMF668+ZTE
Not ISP SpecificMU351ZTE

Tuesday, 24 July 2012

Review Graphic Card CLUB3D Radeon HD 7770 GHz Edition

Pasar GPU(Graphic Processing Unit) PC saat ini cenderung lesu jika dibandingkan dengan perkembangan GPU pada mobile device. Walaupun begitu tidak membuat produsen AMD berhenti mengembangkan produk-produk GPU terbaru. Salah satunya adalah AMD Radeon HD 7770. Yang membedakan VGA ini dengan VGA mid-end yang lainnya adalah konsumsi daya yang kecil, sehingga jangkauan VGA jenis ini tidak hanya untuk para hardcore gamer, tetapi juga para casual gamer. Pada kali ini saya akan review produk dari CLUB 3D Radeon HD 7770 GHz Edition.

AMD Radeon HD 7770 merupakan seri mid-end atau menengah. VGA ini diluncuran bersamaan dengan saudaranya, 7750 yang menggunakan prosesor yang sama. Dengan referensi harga $125, ini tentu cukup kompetitif untuk VGA yang tergolong powerfull dikelasnya dan juga hemat daya.

Kelengkapan
  • VGA AMD Radeon 7770
  • CD instalasi driver
  • Quick guide dan manual
  • Handle Gaming
Sesuai dengan jenis VGA ini yaitu mid-end, tidak ada bonus yang diharapkan dari paketnya. Apalagi seperti yang saya jelaskan sebelumnya, dengan harga termurah dibandingkan produsen lain, tentu kita tidak bisa menuntut lebih.

Desain
Desain sekilas terlihat bahwa CLUB 3D Radeon HD 7770 GHz Edition ini tidak menggunakan referensi desain dari AMD. Tetapi desain custom ini malah terlihat bahwa vga ini seperti vga low end. Berbeda dengan desain dari refrensi dari AMD yang menggunakan case full di seluruh bodinya. Untuk board, VGA ini masih standar dari AMD.


Spesifikasi
  • PCI Slot                        : PCI Express 3.0
  • Graphic Chipset            : AMD Radeon 7770 (Codename : Cape Verde)
  • Engine Clock                : 1 GHz
  • Memory Provided         : 1 GB
  • Memory Type               : DDR5
  • Memory Bus                 : 128-bit
  • Memory Clock              : 4500 Mhz
  • Konsumsi Daya            : 80 Watt
  • Display Output             : DVI, HDMI, Mini Display Port, D-Sub (Via Dongle)  
  • Max. Video Resolution :
    • Analog: 2048x1536 (via Dual-Link DVI to VGA adapter)
    • Single-Link DVI: 1920x1200  Dual-Link DVI: 2560x1600
    • HDMI 1.4a: 4096x3112
    • Mini DP 1.2: 4096x2160
Terlihat bahwa spesifikasi yang diusung oleh CLUB 3D Radeon HD 7770 GHz Edition ini masih menggunakan standar dari AMD. Jadi performa kurang lebih hampir sama dengan VGA AMD Radeon HD 7770 yang ada dipasaran.
Test
Test akan saya lakukan dengan menggunakan PC saya dengan spesifikasi
  • Intel Core2Quad Q6600 2.4 GHz
  • Motherboard Biostar P43
  • 2 x 1 GB RAM
  • 250 GB HDD
  • PSU FSP Group AX450-PN 400 Watt Pure
Benchmark
Need for Speed Most Wanted 2012
Medal of Honor Warfighter


LG IPS7L, Layar LED Dengan Teknologi IPS


Pada hari ini, LG Indonesia resmi mengumumkan layar monitor terbaru mereka yaitu LG IPS7L. Layar monitor ini mengunakan teknologi IPS atau In-Plane Switching dikombinasikan dengan backlit LED. Teknologi IPS ini terkenal dengan kedalaman warna yang sangat tinggi dan sudut pandang yang lebih luas.

LG IPS7L ini sudah menggunakan resolusi full HD 1980x1080 dalam layar 23 inci. Kontras rasionya sendiri telah mencapai 5,000,000:1. Sudut pandang pun sangat luas yakni mencapai 178 derajat. Sementara respon time nya mencapai 5ms. Selain pada panel IPS nya, layar monitor ini juga mempunyai keunggulan yaitu desainnya yang sangat tipis pada bezel nya yaitu hanya 1,2 mm. Dengan kelebihannya yang disebutkan diatas, anda akan sangat nyaman melihat konten pada layar.

LG Indonesia akan meluncurkan LG IPS7L ini kepasaran pada awal september dengan harga 2,600,000 rupiah. Cukup terjangkau untuk layar monitor 23 inci dengan teknologi IPS plus design yang menarik.


Tuesday, 17 July 2012

Microsoft Office 2013 Beta Direct Link

Tahun ini Microsoft mengeluarkan banyak produk, seperti Windows 8, Windows Phone 8, dan yang paling terbaru Office 2013. Microsoft Office 2013 sendiri telah dirumorkan akan meluncur bersamaan dengan Windows 8. Dan seperti yang telah dirumorkan, Microsoft akhirnya meluncurkan versi beta Office 2013 ini ke publik.

Microsoft Office 2013 ini mempunyai perbedaan dibanding dengan sebelummnya. Yang paling terlihat adalah dari UI nya yang mengusung touch friendly, yaitu metro. Meskipun tidak terlalu beda jauh dengan versi sebelummnya, karena versi terbaru ini masih dalam tahap beta, jadi Microsoft masih bisa merubah dari tampilan maupun sistemmnya.





Yang ingin mencoba Office 2013 ini, langsung saja download dari link dibawah ini.

Versi 32-bit : http://care.dlservice.microsoft.com/download/4/7/1/4712B4E1-4DD9-4468-B8A4-507D7F988B1F/professionalplus_en-us_x86.exe?lcid=1033

Versi 64-bit : http://care.dlservice.microsoft.com/download/4/7/1/4712B4E1-4DD9-4468-B8A4-507D7F988B1F/professionalplus_en-us_x64.exe?lcid=1033

Serial Number : JR3N8-YV72J-86V92-HC2PM-PRXTW




Monday, 2 July 2012

VLC Kini Tersedia Untuk Android

 

Mimpi untuk memainkan segala jenis format video di device android sekarang telah terwujud.  Setelah lama ditunggu-tunggu, Aplikasi VLC for Android sekarang telah tersedia pada Google Play. Tetapi tunggu dulu, tidak semua device Android support aplikasi ini. Hanya device android yang mempunyai ARM v7 (NEON) saja yang bisa mengunduh VLC for Android ini. Pada versi selanjutnya, developer akan menambahkan dukungan untuk TEGRA 2 dan ARM v6. VLC for Android Beta ini sudah bisa menjalankan banyak video kompresi tinggi seperti MKV, FLV, dan lain-lain.

VLC for Android ini masih dalam tahap awal pengembangan, jadi label yang diberikan masih Beta. Versi awal ini pun masih tidak stabil. Pengembang sendiri telah mengingatkan bahwa versi ini masih benar-benar tidak stabil dan jauh lebih lambat dari versi final nya. Tetapi pengembang VLC for Android berjanji segera akan tersedia versi yang stabil. VLC for Android Beta inipun ditargetkan untuk user yang antusias, hackers dan tidak untuk pengguna umum.

Pada Google Play, nama VLC for Android ini pun bernama VLC Beta (NEON version) dan tersedia di Google Play sejak 2 Juli 2012. Semua negara dapat mengunduh, kecuali di kawasan Amerika dan Kanada.
VLC for Android Beta (NEON version) bisa diunduh disini.


Sunday, 1 July 2012

"Adsense for Content" Support Bahasa Indonesia


Setelah menunggu sangat lama, akhirnya Adsense for content sudah support bahasa indonesia. Saya ingin bercerita sedikit tentang pengalaman saya dalam Adsense. Pada 2008 saya sangat tertarik dengan “mendapatkan uang dari blogging”. Saya membuat beberapa blog dan saya iseng untuk mendaftarkannya ke Google Adsense. Saya pun diterima dengan gampangnya. Tetapi saya menyadari kalau adsense yang telah diapprove oleh google adalah adsense dengan bahasa indonesia, yang artinya adsense yang hanya support pencarian di google.


Saya pun membuat kembali blog, tetapi kali ini saya membuatnya dengan bahasa inggris, berbagai cara, mulai dari membuat blog berdasarkan copas, membuat artikel sendiri, dan lain-lain, tetapi saya tidak pernah mendapatkan approve dari google. saya pun sempat berputus asa dan akhirnya saya menyerah dalam dunia adsense. Tetapi, saya iseng login ke akun adsense saya, saya buka tab “konfigurasi adsense”, dan jrenggg….Adsense untuk konten sudah tersedia untuk bahasa indonesia. Saya sangat gembira sekali. Dalam pikiran saya sudah ada banyak ide untuk memanfaatkan ini. so, doakan saya sukses ya guys.

Untitled

Review Nokia PureView 808

Selama bertahun-tahun, dunia ponsel terus berkembang. Entah itu dari segi performa, desain, kecepatan, dan fitur. Tetapi yang paling menonjol adalah pada sisi kamera. Selama bertahun-tahun kualitas kamera selalu ditingkatkan. Yang paling giat mengembangkan ponsel disisi kamera ialah Nokia. Nokia telah meluncurkan banyak tipe ponsel yang dikhususkan untuk fotografi. Salah satunya adalah Nokia PureView 808.

Nokia PureView 808 adalah ponsel keluaran terbaru nokia yang menonjolkan pada sisi kamera. Kamera yang dimilikinya mempunyai resolusi 41 megapixel. 41 megapixel sendiri mempunyai ukuran 7152x5368 pixel!. Ini merupakan resolusi terbesar yang dimiliki oleh ponsel, bahkan untuk kamera digital maupun DSLR. Pengembangan teknologi pureview inipun memakan waktu 5 tahun.


Setelah diperkenalkan pada Mobile World Congress (MWC) di Barcelona pada beberapa waktu yang lalu, kini Nokia PureView telah dijual di Amerika dan beberapa negara lainnya. Dan kini Nokia PureView 808 telah diluncurkan di Indonesia bersamaan dengan Nokia Lumia 900. Harga yang dipatok untuk pasar indonesia sendiri sebesar 6,5 Juta. Meskipun untuk saat ini masih dalam pre-orde, namun ini telah meyakinkan bahwa Nokia PureView benar-benar akan dijual di Indonesia.

Sebelum anda membelinya, ada baiknya anda menyimak review Nokia PureView 808 ini yang saya rangkum dari beberapa sumber.

Spesifikasi
  • 38 megapixel autofocus camera with xenon flash and 1080p@30fps video recordin
  • Two capture modes: 38MP/34MP full-res and 3MP/5MP/8MP PureView
  • Camera features: giant 1/1.2" camera sensor, mechanical shutter, ND filter, geotagging, face detection, up to 4x lossless digital zoom
  • Quad-band GSM/GPRS/EDGE support
  • Penta-band 3G with 14.4 Mbps HSDPA and 5.76 Mbps HSUPA support
  • 4" 16M-color AMOLED capacitive touchscreen of 640 x 360 pixel resolution with Scratch resistant Gorilla glass display
  • Nokia Belle OS with Feature Pack 1
  • Single-core 1.3 GHz ARM 11 CPU and 512 MB RAM
  • Wi-Fi 802.11 b/g/n with DLNA and UPnP
  • microHDMI port for HD TV-out functionality
  • GPS receiver with A-GPS support and free voice-guided navigation
  • Digital compass
  • 16GB on-board storage, expandable up to 32GB through the microSD card slot
  • Active noise cancellation with a dedicated mic
  • DivX and XviD video support
  • Built-in accelerometer and proximity sensor
  • Standard 3.5 mm audio jack
  • Stereo FM Radio with RDS, FM transmitter
  • microUSB port with USB On-the-go support
  • Stereo Bluetooth 3.0 with A2DP
  • NFC support
Desain
Desain Nokia PureView 808 tergolong sedikit bongsor. Mengadopsi desain yang terlihat bulat dan minimalis.

Desain ini mengingatkan saya pada robot masa depan, EVE pada animasi WALL-E.


Material bodinya sebagian besar terbuat dari plastik. Berbeda dengan material yang digunakan pada Nokia N8 yang menggunakan material metal pada bodinya. Pada gambar terlihat tebalnya desain Nokia PureView 808 ini, terutama pada bagian kameranya.




Nokia PureView 808 mempunyai ukuran yang sedikit lebih besar dari Nokia N8

Nokia Pureview mempunyai 3 warna yang berbeda, diantaranya putih, merah dan hitam.


Interface
Nokia PureView 808 ini mempunyai interface yang sama dengan kebanyakan nokia yang mengusung touchscreen. Ini dikarenakan Nokia PureView 808 menggunakan OS Symbian Belle yang telah digunakan pada Nokia N8. Jadi bila anda yang sudah terbiasa menggunakan OS tersebut, pasti anda tidak lagi kesulitan dalam menggunakannya.


Kamera
Dengan resolusi adanya sensor kamera 41 Mega Pixel pada Nokia Pureview 808 ini, foto dapat dicetak di media berukuran besar tanpa terlihat pecah. Contohnya saja pada backdrop berukuran 4x4 meter persegi. Meski kameranya beresolusi 41 megapiksel, foto dapat diunggah dengan kapasitas kurang dari 3MB. Berikut adalah contoh foto dari kamera Nokia PureView ini.


Klik gambar untuk memperbesar. Untuk hasil asli dari foto ini, bisa di download disini
Hasil foto dari Nokia Pureview 8080 ini tidak terlihat pecah. Teknologi PureView yang dipasang di Nokia 808 PureView ini bukanlah mekanisme kompresi melainkan teknologi yang disebut nokia sebagai over sampling. Selain memiliki resolusi 41 megapiksel, Nokia 808 PureView memakai lensa optik Carl Zeiss yang kualitasnya sudah terkenal. Untuk detailnya bisa dilihat pada gambar dibawah



Pada  resolusi standar yaitu 2, 3, 5 dan 8 megapiksel, teknologi ini memungkinkan melakukan zoom tanpa kehilangan kualitas gambar dan kemampuan untuk menggabungkan tujuh piksel menjadi satu piksel untuk gambar yang paling jelas. Pada resolusi tinggi, maksimal 38 megapiksel, teknologi ini memungkinkan gambar untuk diatur sesuai keinginan, misal zoom, reframe, crop dan editing.


Untuk video yang dihasilkan Nokia PureView ini mencapai 1920x1080 pada 30 frame per second. Ini tergolong standar untuk smartphone high end. Tetapi perbedaannya adalah Nokia PureView 808 ini mempunyai sensor dan lensa lebih baik. Jadi kualitas pencahayaan tidak terlihat buruk jika dibandingkan dengan smartphone dengan kualitas recording yang sama.


Selain itu, perekam suara yang dihasilkan Nokia Pureview 808 ini sangat bagus. Meskipun ada merekam pada konser, suara yang dihasilkan tidak akan pecah ataupun noise.


Kesimpulan
Kelebihan
  • Kamera yang menggunakan resolusi 41 megapixel
  • Recording video support 1080p di 30 frame per second
  • Kualitas perekaman suara sangat bagus
  • Desain yang minimalis
Kelemahan
  • OS Symbian sudah berumur dibandingkan dengan iOS ataupun Android
  • Resolusi layar 360x640 termasuk rendah jika disematkan pada layar 4 inci
  • Material pada body menggunakan plastik
  • Ponsel terasa besar dan tebal jika dibandingkan dengan smartphone yang ada dipasaran
  • Aplikasi yang disediakan untuk OS Symbian terbatas
  • Menggunakan microSIM yang masih belum familiar di Indonesia


-->
Meskipun kamera yang digunakan pada Nokia PureView ini terbesar diantara kamera-kamera yang ada, ada kelemahan pada OS yang digunakan yaitu OS Symbian. OS ini sudah tergolong lawas jika dibandingkan dengan iOS ataupun Android. Tetapi untuk kedepannya, Nokia berjanji akan menggunakan teknologi PureView ini pada Smartphone-Smartphone mereka yang berbasis Windows Phone. Untuk anda yang memang mencintai fotografi mobile, Nokia PureView 808 sangat direkomendasikan, terlebih kualitas foto dan videonya tidak kalah dengan kamera DSLR.
Source